RUMKITAL Dr. RAMELAN SUKSES MELAKUKAN PENGGANTIAN KATUP JANTUNG MELALUI MICS
Rumah Sakit Angkatan Laut (Rumkital) Dr. Ramelan Surabaya yang merupakan salah satu rumah sakit rujukan Wilayah Indonesia Timur, pada hari ini sukses melaksanakan operasi penggantian katup jantung melalui metode operasi Minimally Invasive Cardiac Surgery (MICS) terhadap pasien rujukan dari Yogyakart...