RSPAL dr. RAMELAN RAIH JUARA 2 LOMBA PESPARAWI GABUNGAN TNI AL WILAYAH SURABAYA
Tim Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) RSPAL dr. Ramelan mengikuti lomba Pesparawi Gabungan TNI AL Wilayah Surabaya pada Selasa (26/11/2024) bertempat di Gedung Maspardi, AAL, Bumimoro, Krembangan, Surabaya dan berhasil meraih juara 2 bersama dengan Koarmada 2 yang meraih juara 1 serta Puspener...